Halo rekan-rekan semua kali ini saya membagikan macam-macam lawan kata dalam bahasa lampung, dengan mempelajari bahasa lampung berarti kita ikut melestarikan salah satu budaya di Indonesia yaitu bahasa lampung, berikut kosakata yang dapat kita pelajari :
- kecah/ dawak = bersih
- kamak/kamah = kotor
- pikko/pikken = tinggalkan
- iwonko/iwenken = pedulikan
- Wat = ada
- bela/gelek = habis
- langgagh/gaccak = tinggi
- ghebah/ibah = rendah
- Hughik = hidup
- Metei = mati
- Panas = panas
- ngison/ngisen = dingin
- ghatong/megegh = datang
- Lijung = pergi
- Luwah = luar
- lom/lem dalam
- diunggak/dienggak = diatas
- didoh/dideh = di bawah
Latihan!
Tuliskan 5 kata dengan lawan kata masing-masing dari kosa kata yang ada di atas!
Contoh : Tinggi lawan katanya rendah
- Lampungnya : gaccak – ibah