Sastra Lama dan Sastra Baru
Halo rekan-rekan semua, hari ini kita bersama akan mencoba membahas tentang apa itu Sastra Lama dan Sastra Baru, dan juga apa saja sih ciri-ciri, kemudian contoh dari Sastra Lama dan Sastra Baru. OKE! langsung saja kita bersama-sama bahas ya rekan-rekan….
Pengertian Dongeng dan Jenis-Jenis Dongeng
Dalam Postingan kali ini Kita Akan berlatih : 1.Mendengarkan Dongeng tentang lafal, intonasi dan ekspresi yang tepat 2.Menceritakan informasi dalam dongeng yang telah dibaca 3.Menggunakan kosakata baku dalam menjawab pertanyaan tentang dongeng Dongeng merupakan ceriata khayalan. Dongeng umumnya bercerita tentang…
Legenda Danau Toba
Berikut ini kami bagikan kisah Legenda Danau toba : Pada zaman dahulu ada seorang petani bernama Toba, yang menyendiri disebuah lembah yang landai dan subur. Petani itu mengerjakan sawah dan ladang untuk keperluan hidupnya. Selain mengerjakan ladangnya, kadang-kadang lelaki itu…
Bawang merah dan Bawang Putih-Cerita Rakyat Jawa Tengah
Berikut ini kami sajikan Cerita Rakyat yang bersal dari Jawa Tengah, Cerita ini kucup Terkenal dan banyak yang sudah mengetahuinya, Nah untuk kali ini Kami juga menyajikan Cerita rakyat Bawang Merah dan Bawang Putih dengan sedikit berbeda dari cerita-cerita yang lain,…
Legenda Lutung Kasarung
Di sebuah kerajaan ternama daerah pasundan ada seorang raja yang memimpin wilayahnya dengan sangat bijaksana, sehingga dicintai oleh rakyatnya. Sang raja tersebut bernama Prabu Tapak Agung dan mempunyai dua orang putri yang cantik jelita. Putri tertua bernama Purbararang, dan adiknya bernama Purbasari….