Senam Dasar Kesegaran Jasmani
Senam dasar merupakan senam yang digunakan sebagai senam pemanasan untuk menuju latihan yang lebih berat (latihan inti). Gerakan – gerakan dalam pemanasan merupakan gerakan ringan. Gerakan-gerakannya dilakukan tidak perlu lama yang penting cukup untuk meningkatkan suhu badan. Tujuan pemanasan sebelum…
Atletik
Atletik merupakan cabang olahraga tertua. Banyak gerakan dasar atletik menjadi gerakan dasar cabang-cabang olahraga lainnya. Gerakan jalan, lari, lempar, dan lompat merupakan gerakan-gerakan dasar atletik. Gerakan-gerakan dasar ini hampir selalu ditemui pada cabang olahraga lainnya. Latihan Lari Lari dapat diartikan…